Breaking News

Kapolres Gianyar Menerima Penghargaan Dari Kemenhub RI

Minggu, 8 September 2024 - 07:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar , Surya Indonesia.net – Berprestasi dalam mendukung penyelenggaraan transportasi perkotaan, Kapolres Gianyar AKBP Umar, S.I.K., M.H. menerima penghargaan Wahana Tata Nugraha dari Kementerian Perhubungan Republik Indonesia dalam acara Hub Space 2024.

Acara penganugerahan berlangsung di Ballroom JIExpo Kemayoran, Convention Center & Theatre Area, Jakarta Pusat, pada Sabtu (7/9/2024).

Diketahui, Penghargaan Wahana Tata Nugraha adalah penghargaan yang diberikan kepada Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota yang dinilai berprestasi dalam penyelenggaraan transportasi perkotaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menhub Budi mengatakan penghargaan ini diberikan sebagai apresiasi bagi pemerintah daerah yang telah berkontribusi dalam memberikan manfaat transportasi yang baik bagi masyarakat.

Keberhasilan Kapolres Gianyar dalam menerima penghargaan ini mencerminkan upaya dan dedikasi Polres Gianyar dalam mendukung dan mengawal sistem transportasi yang baik di wilayahnya. Hal ini juga menunjukkan sinergi yang baik antara pihak kepolisian dengan pemerintah daerah dalam mengelola transportasi perkotaan.

“Penghargaan ini diharapkan dapat menjadi motivasi bagi Polres Gianyar dan Pemerintah Kabupaten Gianyar untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan transportasi bagi masyarakat Gianyar,” Ujar Kapolres Gianyar.

( Ags )

Berita Terkait

Warga negara (WN) Korea Selatan (Korsel) inisial CHK (56) dideportasi alias diusir dari Bali oleh Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai
Kondisi jalan akses wisata di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, kian memprihatinkan.
Kasus salah tangkap pedagang Es Kue Jadul (Es Gabus) memasuki babak baru yang lebih emosional.
Pengerjaan proyek di atas tebing dekat kawasan Pantai Suluban, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, viral
Pemerintah Kota Denpasar menjatuhkan sanksi kepada 23 proyek pembangunan yang berdiri di Kawasan Pertanian Pangan
Abrasi kembali terjadi di kawasan Pantai Kuta.
Pastikan Personel Tetap Sehat, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Rikkes Berkala
Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Jam Rawan, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Barcode dan KRYD

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:10 WIB

Warga negara (WN) Korea Selatan (Korsel) inisial CHK (56) dideportasi alias diusir dari Bali oleh Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:07 WIB

Kondisi jalan akses wisata di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, kian memprihatinkan.

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:04 WIB

Kasus salah tangkap pedagang Es Kue Jadul (Es Gabus) memasuki babak baru yang lebih emosional.

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:02 WIB

Pengerjaan proyek di atas tebing dekat kawasan Pantai Suluban, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, viral

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:59 WIB

Pemerintah Kota Denpasar menjatuhkan sanksi kepada 23 proyek pembangunan yang berdiri di Kawasan Pertanian Pangan

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:53 WIB

Pastikan Personel Tetap Sehat, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Rikkes Berkala

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:51 WIB

Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Jam Rawan, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Barcode dan KRYD

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:48 WIB

Pawas Polsek Marga Pimpin Patroli Malam Sampai Subuh

Berita Terbaru