Breaking News

Polsek Abiansemal Tingkatkan Patroli Biru, Antisipasi Aksi Kejahatan Malam Hari

Rabu, 4 September 2024 - 06:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abiansemal , Surya Indonesia.net  – Dalam rangka menekan tindak kriminalitas serta untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat terutama pada malam hari, Polsek Abiansemal, melakukan patroli pada malam hingga dini hari di daerah-daerah yang rawan kriminalitas, Rabu (04/09/2024) Pkl. 02.15 wita

Patroli yang terdiri dari personil Unit Kecil Lengkap Polsek Abiansemal dan personil tertutup dibawah kendali Iptu I Gusti Agung Artana selaku Pawas melakukan patroli malam menggunakan kendaraan patroli menyusuri jalur utama dan perumahan penduduk sebagai langkah preventif untuk mencegah gangguan keamanan yang beragam yaitu curat, curas, dan curanmor maupun kejahatan lainnya.

Petugas menyambangi beberapa pemukiman warga yang ada di wilayah Kecamatan Abiansemal dan menemui warga yang sedang melintas serta para pemuda yang masih nongkrong pada malam hari untuk memberikan himbauan kamtibmas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Langkah antisipasi kita kedepankan untuk pencegahan aksi kejahatan malam hari saat warga tidur lelap” ucap Iptu Agung seijin Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H.

Iptu Agung mengatakan bahwa kegiatan patroli sangat penting dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif dimana patroli merupakan kegiatan utama Polri dalam upaya mencegah segala bentuk kejahatan kriminalitas dan gangguan kamtibmas.

“Sangatlah penting untuk melaksanakan patroli sehingga setiap anggota yang melaksanakan piket wajib berpatroli,” pungkas Iptu Agung.

( Ags)

Berita Terkait

Warga Sampang Laporkan Oknum Aparat ke Propam Diduga Dipaksa dan Paksa Mengaku
Bupati Sidoarjo Subandi Klarifikasi Dugaan Investasi Perumahan Rp28 Miliar
Kapolres Tabanan Pimpin Anev Operasional Program Makan Bergizi Gratis Polri, Perkuat Kualitas Layanan bagi Masyarakat
Polres Bener Meriah dan Brimob Polda Aceh Bangun Jembatan Darurat di Kampung Setie Kecamatan Timang Gajah
Polsek Silih Nara dan Brimob Polda Aceh Lanjutkan Gotong Royong Bersihkan Akses Jalan Pasca Bencana
Tingkatkan Kualitas Perencanaan, Polres Kawasan Bandara Ngurah Rai Terima Asistensi Biro Rena Polda Bali
Kunjungi Perbekel Tegal Harum, Kapolsek Denbar Gelar Sambang Kamtibmas
Satresnarkoba Polres Gresik Bongkar Jaringan Narkoba Lintas Kota, Tiga Pengedar Asal Surabaya Ditangkap

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:40 WIB

Warga Sampang Laporkan Oknum Aparat ke Propam Diduga Dipaksa dan Paksa Mengaku

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:36 WIB

Bupati Sidoarjo Subandi Klarifikasi Dugaan Investasi Perumahan Rp28 Miliar

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:33 WIB

Kapolres Tabanan Pimpin Anev Operasional Program Makan Bergizi Gratis Polri, Perkuat Kualitas Layanan bagi Masyarakat

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polres Bener Meriah dan Brimob Polda Aceh Bangun Jembatan Darurat di Kampung Setie Kecamatan Timang Gajah

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:26 WIB

Polsek Silih Nara dan Brimob Polda Aceh Lanjutkan Gotong Royong Bersihkan Akses Jalan Pasca Bencana

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:19 WIB

Kunjungi Perbekel Tegal Harum, Kapolsek Denbar Gelar Sambang Kamtibmas

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:56 WIB

Satresnarkoba Polres Gresik Bongkar Jaringan Narkoba Lintas Kota, Tiga Pengedar Asal Surabaya Ditangkap

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:50 WIB

Wartawan Diduga Diblokir Saat Konfirmasi, FRJRI Minta Klarifikasi dan Junjung Etika Pers

Berita Terbaru