Breaking News

Cegah Hoaks Kasatgas Humas Koordinasi di Kantor Bawaslu

Rabu, 4 September 2024 - 09:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mangupura , Surya Indonesia.net – Untuk memperkuat upaya pencegahan penyebaran informasi palsu atau hoaks menjelang pemilihan umum yang akan datang, Kepala Satuan Tugas Humas (Kasatgas Humas) Ipda I Putu Sukarma melakukan koordinasi intensif dengan Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) I Putu Hery Indrawan di Kantor Bawaslu Kabupaten Badung yang berlokasi di Gedung Graha Pemilu Alaya Giri Nata, Jl. Kebo Iwa Utara No. 39A Padangsambian Kaja Kec. Denpasar Barat, Kota Denpasar, Rabu (04/09/24) pagi. Pertemuan ini bertujuan untuk menyelaraskan strategi dan langkah-langkah pencegahan yang lebih efektif dalam menghadapi tantangan informasi yang tidak akurat selama berlangsungnya Pilkada Serentak 2024.

Dalam pertemuan tersebut, Kasatgas Humas Ipda I Putu Sukarma, menekankan pentingnya kolaborasi antara berbagai lembaga untuk menangkal hoaks yang dapat mempengaruhi integritas pilkada 2024. “Kami memahami bahwa hoaks dapat merusak kepercayaan publik terhadap proses demokrasi. Oleh karena itu, kami bekerja sama dengan Bawaslu untuk memastikan bahwa informasi yang beredar adalah akurat dan dapat dipercaya,” ujarnya seijin Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono, S.I.K.

Diskusi dalam pertemuan tersebut juga mencakup berbagai strategi, mulai dari peningkatan literasi media di kalangan masyarakat, pemantauan dan deteksi dini terhadap penyebaran hoaks, hingga upaya penegakan hukum terhadap pelanggar yang menyebarkan informasi palsu. Bawaslu juga berkomitmen untuk memperkuat mekanisme pengawasan dan memberikan edukasi kepada publik tentang cara mengenali dan melawan hoaks.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan langkah-langkah ini, diharapkan dapat mengurangi penyebaran hoaks dan memastikan pemilihan kepala daerah 2024 berjalan dengan transparan dan adil, serta menjaga kepercayaan publik terhadap proses demokrasi.

( Ags )

Berita Terkait

Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo
Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung
Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III
AKP Imam Mujali: Tidak Ada Pembiaran Judi Sabung Ayam, Polres Ponorogo Konsisten Lakukan Penindakan
Kepadatan Arus Lalin Terurai Ini Yang Di lakukan Personel Polsek Kuta Utara Di Simpang Batu Belig
Dukung Swasembada Pangan 2026, Polres Gresik Panen Jagung Serentak Bersama Mabes Polri
AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak
Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 02:01 WIB

Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo

Jumat, 9 Januari 2026 - 00:06 WIB

Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:59 WIB

Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:34 WIB

AKP Imam Mujali: Tidak Ada Pembiaran Judi Sabung Ayam, Polres Ponorogo Konsisten Lakukan Penindakan

Kamis, 8 Januari 2026 - 18:42 WIB

Kepadatan Arus Lalin Terurai Ini Yang Di lakukan Personel Polsek Kuta Utara Di Simpang Batu Belig

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:58 WIB

AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:46 WIB

Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:14 WIB

Pedagang Pasar Tradisional Minta Kapolrestabes Medan Tangkap Bandar Narkoba Jermal 15

Berita Terbaru