Breaking News

Pantau Keamanan Kantor Bank & ATM BRI, Polsek Abiansemal Rutin Patroli Malam

Selasa, 13 Agustus 2024 - 07:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abiansemal , Surya Indonesia.net – Obyek Vital seperti Kantor Bank merupakan salah satu sasaran kegiatan patroli yang rutin yang dilaksanakan personil Polsek Abiansemal, Polres Badung setiap malam hari.

Seperti yang dilakukan personil Polsek Abiansemal di ATM dan kantor Bank BRI Unit Blahkiuh yang berlokasi di desa Blahkiuh, Kecamatan Abiansemal, Badung. Senin malam, (12/08/24) Pkl. 22.05 Wita.

Saat itu selain melakukan pemantauan, personil Polsek Abiansemal yang dipimpin Ipda I Nyoman Nurgita juga menyampaikan pesan kamtibmas kepada petugas penjaga malam / Satpam yang sedang berjaga di lokasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Personil Polsek Abiansemal berpesan agar petugas Satpam tidak lupa untuk melakukan kontrol keliling, minimal setiap satu jam sekali.

Diterangkan Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., kegiatan patroli malam rutin dilaksanakan di semua tempat yang berpotensi terjadi kerawanan.

“Selain di kantor-kantor bank, patroli malam juga kami lakukan di pemukiman, perbatasan, mini market, dan tempat Ibadah Pura serta tempat lainnya,” kata Kapolsek.

( Ags )

Berita Terkait

DAMRI Cabang Surabaya Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda: Wujud Semangat Persatuan dan Nasionalisme
Patroli Biru Polres Badung Sambangi Jalur Gatsu Barat, Antisipasi Premanisme dan Gangguan Kamtibmas
Personil Polsek Mengwi Laksanakan Strong Point di Simpang Beringkit, Ciptakan Kelancaran Arus Lalu Lintas
Cegah Tindak Kejahatan, Personel Samapta Polsek Abiansemal Rutin Sambangi Gerai ATM & Jalur Sepi
Cegah Kemacetan, Polsek Abiansemal Rutin Gelar Pengaturan Lalu Lintas Sore Hari
“Rehab Bendungan Panondiwal Hampir Selesai, TMMD ke-126 Kodim 1625 Dorong Pertanian Riung Barat Lebih Maju
78%” “Sinergi TNI dan Warga Desa Benteng Tawa, TMMD ke-126 Percepat Rehabilitasi Bendungan Panondiwal
TMMD Kodim 1625 Wujudkan Ketahanan Pangan, Rehab Bendungan Panondiwal di Benteng Tawa Tembus 78%

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:30 WIB

DAMRI Cabang Surabaya Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda: Wujud Semangat Persatuan dan Nasionalisme

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:19 WIB

Patroli Biru Polres Badung Sambangi Jalur Gatsu Barat, Antisipasi Premanisme dan Gangguan Kamtibmas

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:15 WIB

Personil Polsek Mengwi Laksanakan Strong Point di Simpang Beringkit, Ciptakan Kelancaran Arus Lalu Lintas

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:13 WIB

Cegah Tindak Kejahatan, Personel Samapta Polsek Abiansemal Rutin Sambangi Gerai ATM & Jalur Sepi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:03 WIB

Cegah Kemacetan, Polsek Abiansemal Rutin Gelar Pengaturan Lalu Lintas Sore Hari

Selasa, 28 Oktober 2025 - 11:17 WIB

78%” “Sinergi TNI dan Warga Desa Benteng Tawa, TMMD ke-126 Percepat Rehabilitasi Bendungan Panondiwal

Selasa, 28 Oktober 2025 - 11:14 WIB

TMMD Kodim 1625 Wujudkan Ketahanan Pangan, Rehab Bendungan Panondiwal di Benteng Tawa Tembus 78%

Selasa, 28 Oktober 2025 - 11:11 WIB

“Satgas TMMD ke-126 Fokus Rehabilitasi Bendungan Panondiwal di Riung Barat, Pekerjaan Hampir Rampung

Berita Terbaru