Breaking News

Antisipasi penyelundupan barang ilegal keluar /masuk Bali, Polsek Padangbai lakukan pengecekan dokumen kendaraan.

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya indonesia .net – Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, – Sabtu, 10/8/2024, Sebagai langkah antisipasi pelaku dan hasil Curanmor maupun barang hasil kejahatan lolos, Anggota Polsek Padangbai melakukan pemeriksaan dokumen ranmor yang keluar/masuk Bali di Pelabuhan Padangbai secara ketat dan teliti.

Pawas Iptu I Wayan Sempiar mengatakan, Pemeriksaan sangat penting dilakukan pada setiap kendaraan, barang dan orang yang melintas di pintu keluar masuk Bali pelabuhan Padangbai,  mengingat Pelabuhan Padangbai merupakan penyebrangan yang menghubungkan pulau Bali dengan Lombok, akses ini tentunya rawan dimanfaatkan oleh para pelaku kejahatan untuk meloloskan diri,” ucap Pawas”.

Adapun cara yang dilakukan Anggota dalam mengantisipasi hal tersebut, semua kendaraan terutamanya sepeda motor diperiksa dokumennya, selanjutnya dicocokkan dengan fisik kendaraannya,  tidak ketinggalan juga barang bawaannya dan identitas pengendara juga diperiksa, langkah ini dilakukan guna memastikan kendaraan tersebut bukan hasil dari suatu kejahatan,” imbuhnya”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( Ags ).

Berita Terkait

Jembatan Perintis Garuda, Wujudkan Mimpi Dan Harapan Warga Desa Bendosewu
Sidik Suyatno Membantah adanya tudingan pungli di kalangan pendamping desa sumatera Utara
Sigap dan Humanis, Polres Bangli Tangani Tanah Longsor dan pohon tumbang di Desa Jehem
Bersama Warga Jaga Harmoni Desa, Bhabinkamtibmas Selat Aktif Gotong Royong Kulkul PKK dalam Program Bersih Desa
Hari Desa Nasional, Polsek Blahbatuh Kawal Jalan Santai, Situasi Aman dan Kondusif
Kapolres Gianyar Laksanakan Program Minggu Kasih di Gereja Santa Maria Ratu Rosari, Serahkan Bingkisan Sembako
Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Ibadah Minggu
Berikan Rasa Aman Polsek Marga Patroli Atensi Kawasan Obyek Wisata

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:12 WIB

Jembatan Perintis Garuda, Wujudkan Mimpi Dan Harapan Warga Desa Bendosewu

Minggu, 11 Januari 2026 - 17:04 WIB

Sidik Suyatno Membantah adanya tudingan pungli di kalangan pendamping desa sumatera Utara

Minggu, 11 Januari 2026 - 17:02 WIB

Sigap dan Humanis, Polres Bangli Tangani Tanah Longsor dan pohon tumbang di Desa Jehem

Minggu, 11 Januari 2026 - 17:00 WIB

Bersama Warga Jaga Harmoni Desa, Bhabinkamtibmas Selat Aktif Gotong Royong Kulkul PKK dalam Program Bersih Desa

Minggu, 11 Januari 2026 - 16:56 WIB

Hari Desa Nasional, Polsek Blahbatuh Kawal Jalan Santai, Situasi Aman dan Kondusif

Minggu, 11 Januari 2026 - 16:52 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Ibadah Minggu

Minggu, 11 Januari 2026 - 16:49 WIB

Berikan Rasa Aman Polsek Marga Patroli Atensi Kawasan Obyek Wisata

Minggu, 11 Januari 2026 - 14:20 WIB

Patroli di Kawasan Wisata Kuta Unit Pam Wisata Polresta Denpasar Bersama Subdit Wisata Ditpamobvit Polda Bali Pastikan Keamanan

Berita Terbaru