Breaking News
IconSurya Indonesia -

Antisipasi penyelundupan barang ilegal keluar /masuk Bali, Polsek Padangbai lakukan pengecekan dokumen kendaraan.

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya indonesia .net – Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, – Sabtu, 10/8/2024, Sebagai langkah antisipasi pelaku dan hasil Curanmor maupun barang hasil kejahatan lolos, Anggota Polsek Padangbai melakukan pemeriksaan dokumen ranmor yang keluar/masuk Bali di Pelabuhan Padangbai secara ketat dan teliti.

Pawas Iptu I Wayan Sempiar mengatakan, Pemeriksaan sangat penting dilakukan pada setiap kendaraan, barang dan orang yang melintas di pintu keluar masuk Bali pelabuhan Padangbai,  mengingat Pelabuhan Padangbai merupakan penyebrangan yang menghubungkan pulau Bali dengan Lombok, akses ini tentunya rawan dimanfaatkan oleh para pelaku kejahatan untuk meloloskan diri,” ucap Pawas”.

Adapun cara yang dilakukan Anggota dalam mengantisipasi hal tersebut, semua kendaraan terutamanya sepeda motor diperiksa dokumennya, selanjutnya dicocokkan dengan fisik kendaraannya,  tidak ketinggalan juga barang bawaannya dan identitas pengendara juga diperiksa, langkah ini dilakukan guna memastikan kendaraan tersebut bukan hasil dari suatu kejahatan,” imbuhnya”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( Ags ).

Berita Terkait

Disiplin Berlalu Lintas Ditingkatkan, ETLE Incar Polres Gresik Sasar Titik Rawan Selama Operasi Zebra 2025
Tol Gilimanuk–Mengwi akhirnya resmi dilanjutkan. Presiden Prabowo Subianto telah menetapkan Perpres Nomor 12 Tahun 2025.
Wujudkan Pantai Aman, Satpolairud Pasang Bendera Merah dan Himbau Wisatawan di Kuta Utara
Operasi Zebra Agung 2025, Personel Lantas Fokus Pada Titik Macet dan Pelanggaran Prioritas
Dua Menteri Tegaskan Penugasan Anggota Polri Aktif di Kementerian Sangat Membantu
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Denpasar memperketat pengawasan terhadap sejumlah proyek perbaikan drainase dan trotoar
Karo SDM Polda Bali Pimpin Penandatanganan Pakta Integritas Calon Bintara Brimob Polri 2026

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 04:51 WIB

Disiplin Berlalu Lintas Ditingkatkan, ETLE Incar Polres Gresik Sasar Titik Rawan Selama Operasi Zebra 2025

Sabtu, 22 November 2025 - 04:47 WIB

Sabtu, 22 November 2025 - 01:36 WIB

Tol Gilimanuk–Mengwi akhirnya resmi dilanjutkan. Presiden Prabowo Subianto telah menetapkan Perpres Nomor 12 Tahun 2025.

Jumat, 21 November 2025 - 20:13 WIB

Wujudkan Pantai Aman, Satpolairud Pasang Bendera Merah dan Himbau Wisatawan di Kuta Utara

Jumat, 21 November 2025 - 20:11 WIB

Operasi Zebra Agung 2025, Personel Lantas Fokus Pada Titik Macet dan Pelanggaran Prioritas

Jumat, 21 November 2025 - 18:23 WIB

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Denpasar memperketat pengawasan terhadap sejumlah proyek perbaikan drainase dan trotoar

Jumat, 21 November 2025 - 17:47 WIB

Karo SDM Polda Bali Pimpin Penandatanganan Pakta Integritas Calon Bintara Brimob Polri 2026

Jumat, 21 November 2025 - 17:43 WIB

Ciptakan Kenyamanan dan Keamanan Masyarakat, Satgas Ops Zebra Agung 2025 Prioritaskan Keselamatan Pejalan Kaki

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Sabtu, 22 Nov 2025 - 04:47 WIB