Breaking News

Pawas Pimpin Anggota Jaga Melaksanakan Patroli Dialogis, Ciptakan Keamanan Wilkum Polsek Sidemen

Minggu, 4 Agustus 2024 - 17:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Pawas Pimpin Anggota Jaga Melaksanakan Patroli Dialogis, Ciptakan Keamanan Wilkum Polsek Sidemen Pada hari Minggu tanggal 4 Agustus 2024 Pukul 10.30 WITA melaksanakan giat Patroli rutin Piket Siaga Polsek Sidemen dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di wilkum Polsek Sidemen yang dipimpin oleh Pawas Aiptu I Gusti Ngurah Mardika dengan kuat Personil 4 orang.

Adapun rute Patroli sbb :
Patroli Polsek Sidemen menggunakan randis 01 menyusuri jalur utama wilkum Polsek Sidemen, terpantau arus lalin landai, cuaca Cerah dan situasi seputaran aman dan kondusif, lalin lancar, giat masyakat terpantau landai.

Selabjutnya patroli Polsek Sidemen mengarah ke obyek vital Kantor BRI dan ATM BRI Sidemen, terpantau situasi seputaran masih aman dan mesin ATM dalam kondisi baik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian patroli Polsek Sidemen menyambangi Kantor BPD Bali dan komplek pertokoan menghimbau pengunjung dan pegawai supaya bersama sama mengantisipasi gangguan kamtibmas serta pelaku kejahatan dan berdialogis dengan warga masyakat terpantau situasi aman dan kondusif.

Patroli Polsek Sidemen mengarah ke bit selatan ke jalur rawan macet di Res Area di desa Telaga Tawang dan perthashop terpantau sepanjang jalur situasi aman, lalin padat lancar nihil giat masyarakat menonjol, berdialogis dgn para sopir dan penjaga res area utk ikut menjaga Kamtibmas yg aman dan kondusif.

( Ags )

Berita Terkait

Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan
Personel Brimob Ops Damai Cartenz Gelar Patroli dan Sambang Humanis di Kampung Aikai
Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi demi Kelancaran Akses Bandara
Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu
Sambangi STT, Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Ajak Pemuda Jaga Kamtibmas Jelang Nyepi
Sat Samapta Polresta Denpasar Patroli Atensi Malam Minggu, Situasi Wilkum Kondusif
Polsek Dentim Intensifkan Blue Light Patrol, Antisipasi Kriminalitas dan Balap Liar di Malam Minggu
Peringatan Isra Miraj Jadi Sarana Kapolsek Dentim Bangun Komunikasi Kamtibmas

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:29 WIB

Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:07 WIB

Personel Brimob Ops Damai Cartenz Gelar Patroli dan Sambang Humanis di Kampung Aikai

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:05 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi demi Kelancaran Akses Bandara

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:02 WIB

Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:00 WIB

Sambangi STT, Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Ajak Pemuda Jaga Kamtibmas Jelang Nyepi

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:56 WIB

Polsek Dentim Intensifkan Blue Light Patrol, Antisipasi Kriminalitas dan Balap Liar di Malam Minggu

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:54 WIB

Peringatan Isra Miraj Jadi Sarana Kapolsek Dentim Bangun Komunikasi Kamtibmas

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:04 WIB

Bhabinkamtibmas Baturiti Pimpin Gotong Royong Bersih Lingkungan, Wujudkan Kawasan Pacung yang Sehat dan Aman

Berita Terbaru