Breaking News

Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan Kawal Pelaksanaan Karya Atma Wedana dan Mepandes di Puri Ageng Pemayun

Senin, 29 Juli 2024 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar , Surya Indonesia.net – Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan Kawal Pelaksanaan Karya Atma Wedana dan Mepandes di Puri Ageng Pemayun Untuk memastikan kelancaran dan keamanan seluruh kegiatan upacara adat yang ada di wilayah binaannya, Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan Aipda I Made Eka Wiarta, bersinergi bersama dengan Instansi terkait dan Pecalang melaksanakan pengamanan rangkaian kegiatan Upacara Karya Atma Wedana dan Mepandes yang bertempat di Puri Ageng Pemayun, Minggu (28/07/2024)

Rangkaian kegiatan Upacara dimulai dengan pelaksanaan upacara Mepepada dan Mecaru yang dipimpin oleh Ida Pedanda Gede Raka Timbul. Adapun rute Mepepada yang dilalui, diantaranya dimulai dari Puri Pemayun menyusuri Jln. W.R. Supratman mengarah Jln. Noja I menuju Gang Utara Puri Pemayun melewati Br. Tempekan Sentaka, dan kembali ke dalam Puri Pemayun.

Penglinsir Puri Ageng Pemayun I Gusti Ngurah Gede S.H., menyampaikan rasa terima kasih dan apresiasinya kepada Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan dan semua pihak yang terlibat dalam pengamanan pelaksanaan upacara Karya Atma Wedana dan Mepandes ini. Beliau berharap kegiatan seperti ini dapat terus dilaksanakan dengan semangat kebersamaan dan gotong royong.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kegiatan pengamanan ini, Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan Aipda I Made Eka Wiarta mengungkapkan bahwa peran aktif masyarakat dan koordinasi yang baik antara berbagai elemen pengamanan sangatlah penting. “Kerjasama yang harmonis ini tidak hanya memastikan keamanan kegiatan Upacara tersebut, tetapi juga memperkuat rasa solidaritas di antara kita,” ujar Aipda I Made Eka Wiarta. Beliau juga berharap agar upaya kolaboratif seperti ini terus dilakukan demi menjaga kelancaran dan ketertiban setiap kegiatan Upacara adat di wilayah Desa Kesiman Petilan.

( Ags )

Berita Terkait

Safari Kamtibmas, Kapolsek Selemadeg sambangi Restoran Soka Indah
Kenal Pamit Kapolsek Kediri, Kerambitan, dan Baturiti, Kapolres Tabanan Tekankan Disiplin dan Loyalitas dalam Pelaksanaan Tugas
Patroli Yustisi dan KRYD Polsek Baturiti Jaga Stabilitas Kamtibmas Siang Hari
Dagelan Politik di Sidoarjo: Dua Pemimpin Daerah Bertarung di Mabes Polri
Menghadapi Dinamika Alam Bengawan Solo, PU SDA dan Kontraktor Susun Perbaikan Lanjutan
ohon Tumbang Tutup Jalur Sarangan–Cemorosewu, Polisi Bersama BPBD dan Warga Gerak Cepat Lakukan Evakuasi
Fun Walk SMK PGRI 3 Denpasar: Gandeng Babinsa Guna Keamanan Jaga Kelancaran
Babinsa Serda Wayan, Terus Pantau Jalan Santai SMK PGRI 3 Denpasar: Melintas di Jalan Utama Dentim, Diikuti Ribuan Orang

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:26 WIB

Safari Kamtibmas, Kapolsek Selemadeg sambangi Restoran Soka Indah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:24 WIB

Kenal Pamit Kapolsek Kediri, Kerambitan, dan Baturiti, Kapolres Tabanan Tekankan Disiplin dan Loyalitas dalam Pelaksanaan Tugas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:23 WIB

Patroli Yustisi dan KRYD Polsek Baturiti Jaga Stabilitas Kamtibmas Siang Hari

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:21 WIB

Dagelan Politik di Sidoarjo: Dua Pemimpin Daerah Bertarung di Mabes Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:15 WIB

ohon Tumbang Tutup Jalur Sarangan–Cemorosewu, Polisi Bersama BPBD dan Warga Gerak Cepat Lakukan Evakuasi

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:27 WIB

Fun Walk SMK PGRI 3 Denpasar: Gandeng Babinsa Guna Keamanan Jaga Kelancaran

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:25 WIB

Babinsa Serda Wayan, Terus Pantau Jalan Santai SMK PGRI 3 Denpasar: Melintas di Jalan Utama Dentim, Diikuti Ribuan Orang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:22 WIB

Fun Walk SMK PGRI 3 Denpasar Berlangsung Meriah, Mendapat Atensi dari Babinsa Sumerta Kelod

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Safari Kamtibmas, Kapolsek Selemadeg sambangi Restoran Soka Indah

Sabtu, 24 Jan 2026 - 13:26 WIB