Breaking News

Pawas Pimpin Blue Light Patrol Sambangi Pasar Mengwi

Rabu, 10 Juli 2024 - 07:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengwi , Surya Indonesia.net – Polsek mengwi terus melaksanakan kegiatan blue light patrol dengan melaksanakan patroli dialogis dikawasan pasar tradisional Desa Adat Mengwi, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Selasa (9/7/2024) pukul 23.30 wita

Kegiatan patroli dialogis ini dipimpin oleh perwira pengawas (pawas) Iptu I Made Semada Wiryasa sebagai bentuk upaya preventif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Iptu Semada Wiryasa mengatakan kegiatan patroli dialogis ini bertujuan untuk menyampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan

“Kita sampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan sekitar”, ucapnya

Kapolsek Mengwi Kompol I Ketut Adnyana T.J S.Sos.,S.H.,M.M., mengatakan dalam menjaga kamtibmas pihaknya menyasar tempat-tempat keramaian guna menyampaikan imbauan kamtibmas dan menyerap informasi situasi seputaran

“Patroli dialogis sebagai sarana bertukar informasi dalam menjaga kamtibmas”, terang Kapolsek Mengwi

Selain itu hadirnya polisi ditengah masyarakat akan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyakat saat melaksanakan aktifitas. (10/7). (Ags)

Berita Terkait

Polsek Kerambitan Amankan kegiatan Doa Bersama Majlis Dzikir Wa Maulidurrasul SAW.
Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari
Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Marga Tingkatkan Patroli Malam Sampai Subuh
Blue Light Patrol Polres Tabanan Sasar Tempat Keramaian, Wujudkan Situasi Malam Kondusif
Pemkab Pessel Jatuhkan Sanksi Administrasi ke Kios di Linggo Sari Baganti
Kapolri Tekankan Kesiapsiagaan Jajaran Polri Hadapi Dinamika Kamtibmas Jelang Peringatan 1 Tahun Kepemimpinan Presiden Prabowo
Isu Rutan I Medan Jadi Sarang Narkoba Ternyata HOAKS, Mantan Warga Binaan dan Aktivis Nasional Angkat Bicara
Recreational Hour, Segarkan Semangat Warga Binaan Peserta Rehabilitasi Lapas Tabanan

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:33 WIB

Polsek Kerambitan Amankan kegiatan Doa Bersama Majlis Dzikir Wa Maulidurrasul SAW.

Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:31 WIB

Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:28 WIB

Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Marga Tingkatkan Patroli Malam Sampai Subuh

Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:25 WIB

Blue Light Patrol Polres Tabanan Sasar Tempat Keramaian, Wujudkan Situasi Malam Kondusif

Selasa, 14 Oktober 2025 - 21:31 WIB

Pemkab Pessel Jatuhkan Sanksi Administrasi ke Kios di Linggo Sari Baganti

Selasa, 14 Oktober 2025 - 20:02 WIB

Kapolri Tekankan Kesiapsiagaan Jajaran Polri Hadapi Dinamika Kamtibmas Jelang Peringatan 1 Tahun Kepemimpinan Presiden Prabowo

Selasa, 14 Oktober 2025 - 19:08 WIB

Isu Rutan I Medan Jadi Sarang Narkoba Ternyata HOAKS, Mantan Warga Binaan dan Aktivis Nasional Angkat Bicara

Selasa, 14 Oktober 2025 - 18:45 WIB

Recreational Hour, Segarkan Semangat Warga Binaan Peserta Rehabilitasi Lapas Tabanan

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

Rabu, 15 Okt 2025 - 06:31 WIB