Breaking News

Presiden Jokowi Resmikan Jalan Pintas Batas Singaraja-Mengwitani

Sabtu, 4 Februari 2023 - 13:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bali – kota Singaraja , Surya Indonesia – Presiden Joko Widodo meresmikan Jalan Pintas Batas Kota Singaraja-Mengwitani, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali, Kamis, yang ditandai dengan penandatanganan prasasti oleh Kepala Negara.

Berdasarkan siaran pers di Jakarta, Jalan Pintas Batas Kota Singaraja-Mengwitani memiliki panjang 5,68 km yang dibangun sejak tahun 2018 dengan biaya sebesar Rp396,7 miliar, sebagaimana data dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Peresmian jalan tersebut diharapkan dapat memberikan manfaat nyata bagi masyarakat sekitar di antaranya mengurangi jarak hingga 0,87 km, mengurangi waktu tempuh hingga 45 menit, dan mengurangi jumlah tikungan dari sebelumnya sebanyak 50 titik menjadi 9 titik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, jalan pintas ini juga akan mengurangi tingkat kelandaian menjadi maksimum 6 persen.

Sebelumnya, tingkat kelandaian maksimum pada jalan eksisting ruas Jalan Mengwitani-Singaraja adalah sebesar 27 persen.

Turut mendampingi Presiden dalam peresmian tersebut adalah Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana, Gubernur Bali I Wayan Koster, Pj. Bupati Buleleng Ketut Lihadnyana, dan Kepala Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional Jawa Timur-Bali. ( Gung-Red )

Berita Terkait

Gotong Royong TNI dan Warga Benteng Tawa, Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal Capai 89 Persen
TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Fokus Perkuat Infrastruktur Air, Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal Hampir Rampung
Progres Capai 89%, Satgas TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Gencarkan Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal
Ditpolairud Polda Sulut Bersama HNSI Bitung dan Perwakilan Pemilik Pajeko Gelar Coffe Morning Bahas Kegiatan Nelayan
Personel Polsek Mapanget Gelar Kegiatan “Pos Cakalang” di Wilayah Hukumnya, Wujudkan Kamtibmas yang Kondusif
Tergelar Sepanjang Jalur, Polsek Mengwi Lancarkan Aktivitas Masyarakat di Pagi Hari
Propam Lakukan Pengawasan dan Pengendalian Sebagai Langkah Meminimalisir Pelanggaran Personel di Lapangan
Ciptakan Rasa Aman di Lingkungan Perbankan, Samapta Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Di Bank Mandiri

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 12:57 WIB

Gotong Royong TNI dan Warga Benteng Tawa, Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal Capai 89 Persen

Senin, 3 November 2025 - 12:54 WIB

TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Fokus Perkuat Infrastruktur Air, Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal Hampir Rampung

Senin, 3 November 2025 - 12:51 WIB

Progres Capai 89%, Satgas TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Gencarkan Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal

Senin, 3 November 2025 - 12:41 WIB

Ditpolairud Polda Sulut Bersama HNSI Bitung dan Perwakilan Pemilik Pajeko Gelar Coffe Morning Bahas Kegiatan Nelayan

Senin, 3 November 2025 - 12:38 WIB

Personel Polsek Mapanget Gelar Kegiatan “Pos Cakalang” di Wilayah Hukumnya, Wujudkan Kamtibmas yang Kondusif

Senin, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Propam Lakukan Pengawasan dan Pengendalian Sebagai Langkah Meminimalisir Pelanggaran Personel di Lapangan

Senin, 3 November 2025 - 10:23 WIB

Ciptakan Rasa Aman di Lingkungan Perbankan, Samapta Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Di Bank Mandiri

Senin, 3 November 2025 - 10:21 WIB

Polsek Kuta Utara Patroli Sore Beri Rasa Aman Pengunjung Di Pantai Berawa

Berita Terbaru